Perjanjian sekutu dengan negara lainnya
Perjanjian sekutu dengan negara lainnya
Selain mengadakan perjanjian dengan Jerman dan Jepang, sekutu juga mengadakan perjanjian dengan negara-negara lain yang kalah berperang dalam Perang Dunia II.1. Perjanjian Sekutu - Italia dilaksanakan di Paris pada tahun 1945 dengan beberapa keputusan, antara lain sebagai berikut :
a. Wilayah Italia diperkecil.
b. Triastie menjadi negara merdeka di bawah perwakilan PBB.
c. Abbesynia dan Albania memperoleh kemerdekaannya kembali.
d. Semua jajahan Italia dan Afrika Utara dikuasai Inggris.
e. Italia harus membayar ganti rugi akibat perang yang ditimbulkannya.
2. Perjanjian Sekutu - Australia dilaksanakan di Austria pada tahun 1945 dengan berbagai keputusan antara lain sebagai berikut :
a. Kota Wina dibagi menjadi empat wilayah pendudukan dan dikuasai oleh Amerika Serikat, Inggris, Prancis, dan Uni Soviet.
b. Persyaratan lain menyusul karena belum ada keputusan dan persetujuan dari keempat negara pemenang Perang Dunia II di Wina.
3. Perjanjian Sekutu dengan Hongaria, Rumania, Bulgaria, dan Firlandia ditentukan di Paris tahun 1945 dengan beberapa keputusan yang pada intinya sama yaitu :
a. Setiap negara wilayahnya diperkecil.
b. Setiap negara harus mengganti biaya perang.
Baca juga selanjutnya di bawah ini :
Baca juga selanjutnya di bawah ini :
- Terjadinya janji November Belofte (1918)
- Pertemuan antara dua tokoh sekutu 14-8-1941
- Isi proklamasi kemerdekaan RI dan terbentuknya RI
- Perundingan Sjahrir - Van Mook Perjuangan Diplomasi
- Perlawanan Terhadap Kolonialisme dan Imperialisme Barat
- Faktor sebab umum dan khusus perang dunia II
- Pemerintahan cina setelah perang dunia II
Post a Comment for "Perjanjian sekutu dengan negara lainnya"